Andy Murray, Antara Karaoke dan Pacar
Rabu, 10 Desember 2008 – 17:48 WIB
BANYAK cara yang bisa dipilih atlet profesional untuk merilekskan tubuh dan pikiran setelah sesi latihan keras di lapangan. Nah, petenis muda Andy Murray punya cara unik untuk melepas lelah setiap siang. Yakni, memainkan game PlayStation favoritnya, SingStar.
Dalam game yang dimainkan mirip karaoke tersebut, pemain harus menyanyikan sebuah lagu dengan nada-nada tertentu demi mendulang poin. Biasanya, petenis asal Skotlandia itu membentuk tim dengan rekannya, sesama petenis penggemar karaoke Ross Hutchins. Lagu favorit mereka adalah single milik band rock REM, Losing My Religion.
"Ross dan Murray sangat tergila-gila kepada game itu. Keduanya mengumpulkan 9.000 poin, mencetak skor tertinggi, dan menyingkirkan semua pesaing di level yang sama," ujar seorang kawan dalam website pribadi Murray yang dikutip The Sun.
"Saya tak pernah mendengarkan lagu Lost My Religion dinyanyikan sesering itu dalam satu siang," sambungnya.
BANYAK cara yang bisa dipilih atlet profesional untuk merilekskan tubuh dan pikiran setelah sesi latihan keras di lapangan. Nah, petenis muda Andy
BERITA TERKAIT
- Mengintip Peluang Jonatan Christie dan Sabar/Reza Juara China Masters 2024
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar
- China Masters 2024: Head to Head Jonatan Christie vs Anders Antonsen, Jojo di Atas Angin
- Jadwal Final China Masters 2024: 2 Delegasi Merah Putih Berjuang, Kans Jojo Juara
- China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol