Angela Tanoesoedibjo: Wisata Alam dan Budaya Harus Dijaga

Menurut dia, promosi hanya sebagian kecil dari upaya memajukan pariwisata Indonesia.
Sebab, banyak destinasi wisata yang ramai berkat promosi dari mulut ke mulut.
"Promosi itu di ujung, yang penting produknya dulu. Produknya baik, sustainable, orang pasti akan kembali lagi, bawa orang lebih banyak lagi. Experience itu yang penting," kata Angela.
Dia meyakini kolaborasinya dengan Menparekraf Wishnutama Kusubandio bisa mewujudkan visi Presiden Joko Widodo di sektor pariwisata.
"Kami bisa dibilang satu kesatuan. Saya bantu untuk memastikan semua arahan dan strategi dieksekusi dengan baik. Banyak koordinasi internal, koordinasi dengan kementerian lain, supaya benar-benar done dan deal saya fokus mengawasi itu," ujar Angela. (jos/jpnn)
Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo mengatakan, pihaknya akan berfokus pada pengembangan lima destinasi prioritas dalam setahun ke depan.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Xerana Resort Siap Dibangun di Pantai Pengantap, Investasi Capai Rp3 Triliun
- PIK Perlu Dukungan Integrasi Transportasi-Promosi untuk Menawarkan Pariwisata Urban
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!
- Kota Lama Jadi Primadona, Libur Lebaran 2025 Dongkrak Wisata Semarang
- Kehadiran Dermaga PIK Mengangkat Potensi Pertumbuhan Wisata Bahari Jakarta
- Ambil Alih 99% Saham CKBD, CBDK Hadirkan Hotel Bintang 5 di Kawasan NICE