Angelana Berbagi Pengalaman Pribadi Lewat Lagu 'Pretend'
Jumat, 13 Agustus 2021 – 12:29 WIB

Angelana. Foto: Dok. Pribadi Angelana
"Betapa sayangnya jika lagu ini dilupakan begitu saja. Saya menyadari bahwa saya berada di kondisi mental yang jauh lebih stabil dibandingkan saat saya pertama kali menulis lagu ini, sehingga saya memutuskan untuk merilis lagu ini," jelas Angelana.
Lagu Pretend dari Angelana kini sudah bisa didengar di berbagai platform musik digital.
Setelah peluncuran lagu barunya, Angelana juga akan merilis video lirik dalam waktu dekat. (ded/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Penyanyi muda berbakat, Angelana kembali menghadirkan karya terbaru berjudul Pretend.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Jakarta Beat Society 2025 Sedot Animo Ribuan Pengunjung
- Maroon 5 dan Lisa Blackpink Bocorkan Cuplikan Single Priceless
- Puji Jakarta Beat Society, Yovie Widianto Bilang Begini
- Etenia Croft Rilis Lagu Gapai Bintang, Beri Motivasi Anak-Anak Meraih Cita-Cita
- Rilis Lagu Evolusi, Fransiscus Eko Sindir Manusia Rakus
- Gloria Nababan Raih Gelar The Winner Asianista Internasional 2025 di Singapura