Anggap Belum Aman
Kamis, 29 November 2012 – 06:25 WIB

Para pemain melakukan selebrasi, usai pertandingan melawan Singapura dalam kompetisi AFF Cup di Stadion Bukit Jalil, Petaling, Malaysia, kemarin (28/11). Andik berhasil mencetak gol tunggal kemenangan Indonesia. FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos
Jika Nil cenderung berhati-hati, lain halnya dengan manajer timnas Habil Marati. Menurutnya, jika peluang menjadi juara grup bisa diraih, peluang itu harus dimaksimalkan. "Kami yakin bisa maksimal. Kami ingin lolos semifinal dengan status juara grup," tandas Habil.
Sementara itu, menyinggung strategi soal laga melawan Malaysia, Nil belum bisa menyampaikannya. Namun, dia menegaskan kalau mental anak asuhnya semakin terangkat setelah berhasil menaklukkan Singapura. Mantan pelatih Semen Padang ini juga mengingatkan kalau posisi Indonesia belum sepenuhnya aman.
"Kami belum aman. Kami harus berjuang di pertandingan terakhir untuk bisa ke semifinal. Kami akan berkerja lebih keras lagi. Anak-anak tidak boleh terlalu berpuas diri dahulu," cetusnya.
Pada laga terakhir, Indonesia juga dipastikan tak bisa memainkan bek tengah Wahyu Wijiastanto. Sebab, dia terkena akumulasi kartu kuning setelah pada laga pertama kontra Laos mendapat kartu kuning.
KUALA LUMPUR - Indonesia berhasil mengakhiri kutukan tak pernah menang melawan Singapura di Piala AFF. Itu menyusul kemenangan 1-0 yang
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia