Anggap Belum Bahaya, Sekolah Batal Diliburkan

Rapat yang membahas dampak kabut asap tersebut melibatkan Badan Lingkungan Hidup, BMKG, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Riau, Persatuan Dokter Paru Indonesia, serta seluruh Dinas Kesehatan kabupaten/kota se Riau.
Saat ditanyakan mengenai kondisi kualitas udara di Riau, Andra menilai kondisi udara yang sudah membaik diperoleh dari BLH dan BMKG. Parameternya adalah pantaua ISPU di beberapa titik di Riau.
Sementara untuk dampak penyakit dari kabut asap, dia menerangkan baru tiga daerah yang telah melaporkan. Yakni Kabupaten Siak, Rohul dan Pekanbaru.
‘’Rinciannya penyakit ISPA 375 kasus, Asma 20, Pneumoni 6, Iritasi mata 18, Iritasi kulit 18. Itu semua dalam kondisi rawat jalan. Sehingga belum dalam kondisi luar biasa,’’ ulasnya. (rio)
PEKANBARU - Hasil rapat lintas instansi mengeluarkan rekomendasi terkait kabut asap yang menyelimuti beberapa daerah di Riau. Hasilnya, sekolah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas