Anggap Pemain U-19 Sudah Bisa Improvisasi
Saat Hadapi Lawan dengan Pressing Ketat

"Evan Dimas bisa improvisasi, cari inisiatif untuk bisa cetak gol. Tapi, memang lawan bisa kasih imbang, tapi yang perlu dicatat itu bukan dari hasil permainan, tapi gol tendangan bebas," kilahnya.
Apakah tidak ada yang istimewa dengan permainan PON Jabar? Indra menyebut tak satupun pemain yang diliriknya meski telah berhasil menahan imbang timnya. Dia menyebut, motivasi tinggi lah yang menjadi kunci mengapa lawan bisa menahan imbang. Karena itu, dia menilai tak ada pemain Pra PON Jabar yang bisa dipanggil ke Timnas U-19 untuk diseleksi.
"Saya belum lihat skill Individu, tactical mereka. Mereka bisa karena motivasinya tinggi. Tapi harusnya dibarengi sikap sportif mainnya, jadi tidak membahayakan pemain Timnas," jelas pelatih asal Padang itu.
Setelah laga ini, Timnas U-19 diliburkan selama tiga hari ke depan agar khusyuk mengawali bulan Ramadhan yang jatuh pada hari ini. Evan dkk baru berlatih kembali pada 2 Juli mendatang dan langsung kumpul di Kediri pada 1 Juli untuk menghadapi Persik U-21 pada 4 Juli mendatang di Stadion Brawijaya, Kediri. (aam)
BANDUNG - Ditahan imbang 1-1 oleh tim Pra PON Jabar membuat pelatih Timnas U-19 Indra Sjafri semakin membuka mata terhadap kondisi timnya dan kemungkinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025