Anggap Saja Sudah Maksimal
2 Indonesia V Laos 2
Senin, 26 November 2012 – 04:04 WIB

Irfan bachdim tertunduk lesu setelah gagal menjebol gawang tim Laos dalam kompetisi AFF Cup di Stadion Bukit Jalil, Petaling, Malaysia, Minggu (25/11). Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
Laos sendiri bukantanpa peluang, mereka membahayakan Indonesia pada menit ke 23 mereka nyaris mencetak gol melalui kaki Vilayout Sayyabounsu. Tapi, sepakannya masih bisa diamankan oleh penjaga gawang Endra Prasetya.
Baca Juga:
Petaka Indonesia datang pada menit ke-25 saat Endra Prasetya menjatuhkan Vilayout yang lolos tak terkawal sendiri di depan. Wasit Ng Kai Lam dari Hong Kong langsung memberikan kartu merah kepada Endra sekaligus hadiah penalti untuk Laos. Khampheng Sayavutthi yang menjadi eksekutor berhasil mencetak gol.
Indonesia harus bermain sepuluh orang setelah Okto keluar digantikan penjaga gawang kedua Wahyu Tri Nugroho. Mereka tinggal menempatkan Bambang Pamungkas sendiri di depan. Harapan terbuka setelah pada menit ke-33 Sophay Sasana mendapat kartu merah karena menendang kaki Andik dengan sengaja.
Benar, berawal dari corner kick Taufik, Raphael sukses menyaringkan bola dengan sundulannya setelah memanfaatkan bola pantul hasil sundulan Bepe yang ditepis penjaga gawang Laos, Sengpachan. Skor 1-1 bertahan sampai turun minum.
KUALA LUMPUR - Tradisi kemenangan Indonesia atas Laos di ajang Piala AFF terhenti. Itu setelah Bambang Pamungkas dkk hanya bermain imbang 2-2 dalam
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025