Anggaran Banyak, Reses DPR Lebih Mirip Pulang Kampung
Minggu, 28 Oktober 2012 – 19:01 WIB

Anggaran Banyak, Reses DPR Lebih Mirip Pulang Kampung
Belum lagi, DPR masih mendapat tambahan dana untuk kegiatan penyerapan aspirasi masyarakat yang mencapai Rp57 miliar. Dari anggaran itu, masing-masing anggota dewan memperoleh Rp102 juta.
Sementara untuk alokasi anggaran kunjungan kerja sesuai Tata tertib (Tatib) 2012 yang besarnya mencapai Rp102 miliar, setiap anggota memperoleh Rp182 juta. "Jadi sekali lagi, anggarannya sangat besar. Tapi hasilnya, hampir tidak pernah dirasakan masyarakat secara langsung," tegasnya seraya menambahkan, pola reses harus diperbaiki.(gir/jpnn)
JAKARTA - Anggaran untuk masa reses DPR dari taun ke tahun terus meningkat. Jika 2011 lalu anggaran reses DPR dipatok Rp 343 miliar, untuk tahun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- 2 Pelaku Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang Ditangkap
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- 3 Orang Timses Ditangkap Menjelang PSU Pilkada Kabupaten Serang
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Menjelang PSU Pilkada Pasaman, Rahmat Saleh Mewanti-wanti KPU Proaktif dan Jeli