Anggaran Bencana Alam Tak Ada Peningkatan
Kamis, 17 Januari 2013 – 15:53 WIB

MENGUNGSI: Beberapa warga mencoba mengungsi di tempat yang aman dari banjir di Jakarta kamis (17/1). FOTO: Ade Sinuhaji/JPNN
JAKARTA - Dirjen Anggaran Kementrian Keuangan, Herry Purnomo menjelaskan Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) tahun ini menerima anggaran sebesar empat triliun. Dan dana tersebut tidak mengalami peningkatan, sama dengan tahun lalu. Herry pun mengaku dana cadangan bencana alam selama setahun sudah mencukupi. "Dana itu sudah dialokasikan BNPB, 4 triliun itu untuk semua bencana alam," tukas Herry. (chi/jpnn)
"Tidak ada peningkatan (dana bencana) karena tahun kemarin empat triliun itu saja tidak habis," ujar Herry di Kementrian Perekonomian, Jakarta (Kamis, 17/1).
Baca Juga:
Pihaknya mengaku tidak akan mengajukan kenaikan jumlah anggaran bencana. "Kalau kita ajukan kenaikan, sama saja kita ingin terjadi bencana," terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Dirjen Anggaran Kementrian Keuangan, Herry Purnomo menjelaskan Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) tahun ini menerima anggaran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025