Anggaran BNPP Tahun 2011 Rp 700 Miliar
Minggu, 25 Juli 2010 – 06:42 WIB

Anggaran BNPP Tahun 2011 Rp 700 Miliar
"Fungsi lainnya, menyusun program dan kebijakan pembangunan sarana dan prasarana perhubungan dan sarana lain di kawasan perbatasan," imbuh mantan Gubernur Sumatera Barat.
Baca Juga:
Sementara itu Ketua Komisi II DPR Chairuman Harahap yang mengatakan, BNPP harus diperkuat untuk menangani permasalahan perbatasan. "Dengan demikian anggaran BNPP perlu ditambah," ujarnya.
Menurutnya, Komisi II juga mempunyai andil besar hingga anggaran tersebut ditambah hingga mencapai Rp 700 miliar. Dia mengatakan mendesak pemerintah agar menambah jumlah anggaran BNPP untuk tahun 2011. "Kami sangat senang mengetahui jumlahnya mencapai Rp 700 miliar," imbuh politisi Partai Golkar itu.
Menurutnya, jika pemerintah bener-benar serius menangani perbatasan, BNPP harus diperkuat. Nah salah satu bentuk memperkuatnya adalah menambah anggaran. Tapi anggaran tersebut juga harus dipergunakan sebaik mungkin dan harus bisa dipertanggung jawabkan. (kuh)
JAKARTA -- Anggaran Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) untuk tahun 2011 melonjak. Pemerintah menganggarkan Rp 700 miliar untuk badan yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia
- Ketua Umum Yayasan Sanggar Sinar Suci: Penyambutan Thudong adalah Simbol Persatuan Umat
- Aturan Blending BBM Jelas dan Legal, Penyidikan Harus Transparan
- Oknum Dokter Terduga Pelaku Pelecehan Seksual di Malang Dipolisikan Korban