Anggaran Defisit, Fokus Bayar Utang
Rabu, 02 November 2016 – 01:07 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
Sementara itu, Wakil Wali Kota Samarinda Nusyirwan Ismail menyebut, proyek fisik memang tetap dianggarkan.
Namun, arahnya masih fokus pada pengendalian banjir. Seperti di Jalan Antasari, Wahid Hasyim, dan tepi SKM.
“Disesuaikan dengan anggaran. Masih ada proyek baru tahun depan. Tapi berapa banyak, kembali pada skala prioritas dan kemampuan keuangan,” kata dia. (hdd/man/k18/jos/jpnn)
SAMARINDA –Pemkot Samarinda optimistis dapat bangkit meski sempat mengalami kesulitan anggaran. Tahun depan, sejumlah proyek infrastruktur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang