Anggaran Pendidikan Naik Rp20 Triliun di 2012
Rabu, 30 November 2011 – 16:07 WIB

Anggaran Pendidikan Naik Rp20 Triliun di 2012
‘’Saya ingin 13,4 juta siswa setingkat SMP bisa mendapatkannya. 8 juta siswa miskin juga, termasuk sertifikasi para guru minimal mencapai D4,’’ kata SBY.
Namun demikian, seiring dengan terus naiknya anggaran pendidikan, Presiden SBY memberikan beberapa koreksi. Pertama katanya, ada laporan dari masyarakat bahwa masih banyak guru yang memiliki kinerja jauh dari harapan. Kedua, para tenaga pengajar juga diminta untuk terus memberikan contoh yang baik bagi para anak didik.
‘’Ketiga, masih ada (guru) yang belum benar-benar menjadi panutan. Tiga koreksi ini saya yakin kalau bisa diperbaiki bersama-sama, insyallah pahala dari Allah besar sekali,’’ kata SBY.
Salah satu contoh yang disampaikan SBY, adalah ketika melakukan kunjungan mendadak ke sejumlah sekolah saat safari Ramadhan beberapa waktu lalu. Di salah satu sekolah, sempat ditemuinya ada kepala sekolah yang menggunakan sandal.‘’Saya tidak mengada-ngada, mungkin kalau tahu saya datang, tidak mungkin pakai sendal,’’ ungkapnya.(afz/jpnn)
SENTUL—Anggaran pendidikan tahun 2012 diprediksi akan naik lagi. Hal ini sesuai dengan amanat Undang-Undang (UU), yakni 20 persen dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025