Anggaran Pendidikan Terus Ditingkatkan
Presiden Anjurkan Tak Berobat di Luar Negeri
Sabtu, 22 Mei 2010 – 03:34 WIB

Anggaran Pendidikan Terus Ditingkatkan
"Saya harus beri contoh, kalau misalnya dikit-dikit check-up diluar negeri, bagaimana yang lain" Saya check up di dalam negeri," imbuhnya. Presiden mencontohkan kemampuan dokter-dokter di Rumah Sakit Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto. Ia bercerita, ada isteri dari pasukan pengamanan presiden (Paspampres) yang mengalami koma setelah melahirkan karena pecahnya pembuluh darah. Isteri Paspampres tersebut bisa ditangani dengan baik dan langsung sembuh.
"Menurut saya banyak ikon-ikon kita, the best and brightes dalam dunia kedokteran. Mari kita bangkit sebagaimana kebangkitan nasional yang kita peringati hari ini," kata Presiden. (sof)
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berjanji akan terus menaikkan anggaran kesehatan. Sektor kesehatan akan terus menjadi salah satu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran