Anggaran Proyek Tribun Miliaran, Pembanguan Asal-asalan
Sabtu, 25 Februari 2012 – 09:02 WIB

Anggaran Proyek Tribun Miliaran, Pembanguan Asal-asalan
BRONJONG DI PASSO RUSAK
Terpisah, salah satu warga Desa Passo Kecamatan Baguala, Kota Ambon, Wem Sahetapy melaporkan pengerjaan bronjong dan talud di Dusun Wayori Desa passo. Kata dia, proses pengerjaan talud oleh PT Karya Ruata dikerjakan asal-asalan. ‘’Ada sejumlah titik yang mengalami kerusakan atau patah serta retak,’’ kata Sahetapy ketika mendatangi redaksi Ambon Ekspres (JPNN Group), Jumat (24/2).
Ironisnya, terang dia, kerusakan talud terjadi saat pihak pekerja dan direksi proyek angkat kaki dari lokasi proyek. ’’Sekitar tanggal 10 Februari 2012 ketika para pekerja dan direksi serta alat berat di mobilisasi keluar dari lokasi proyek. Saat itu kebetulan hujan sehingga mengakibatkan talud yang dikerjakan mengalami patah dan terjadi keretakan dimana-mana,’’ terangnya.
Dia berharap, kontraktor memperbaiki kerusakan yang terjadi. ’’Kami harap pihak Balai Sungai memerintahkan kontraktor mengerjakan kerusakan yang terjadi. Apalagi saat ini proyek itu dalam tahap pemeliharaan,’’ jelasnya.
AMBON - Proyek pembangunan tribun lapangan Merdeka yang ditangani PT Multi Buana Sejahtera dikerjakan asal-asalan. Ini setelah Komisi C DPRD Maluku
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki