Anggaran UN Susulan Diusulkan di APBN-P 2010
Senin, 08 Februari 2010 – 17:55 WIB
Anggaran UN Susulan Diusulkan di APBN-P 2010
Pelaksanaan UN susulan sendiri, kata M Nuh, sangat penting bagi siswa. Dengan adanya waktu jeda selama satu bulan untuk mengikuti ujian susulan, siswa masih dapat mengejar untuk mengikuti Ujian Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UNMPTN) dan perguruan tinggi swasta yang ada.
Baca Juga:
"Kita sudah sepakati soal anggaran ujian susulan ini harus masuk APBN-P. Kalau nanti diperkirakan tidak ada anggaran, pasti akan diusahakan dari anggaran lainnya dulu. Karena dari pelaksanaan UN susulan ini, kesempatan siswa untuk ikut ujian perguruan tinggi jadi lebih terbuka," papar M Nuh. (afz/jpnn)
JAKARTA - Selain anggaran Ujian Nasional (UN) yang belum turun, anggaran untuk pelaksanaan UN susulan bagi siswa yang tidak lulus UN juga tidak masuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental