Anggaran Unas SD Belum Cair
Sabtu, 20 April 2013 – 06:29 WIB

Anggaran Unas SD Belum Cair
JAKARTA - Pelaksanaan unas SD pada 6–8 Mei mendatang terancam. Penyebabnya, anggaran unas SD masih diblokir Kementerian Keuangan (Kemenkeu).
Direktur Jenderal Anggaran Kemenkeu Herry Purnomo menyatakan, saat ini ada dana sekitar Rp 100,8 miliar dalam anggaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) yang diblokir karena syarat pencairannya belum lengkap.
Baca Juga:
’’Informasi yang saya dapat, itu (anggaran) untuk unas SD. Kalau mereka (Kemendikbud) tidak mempercepat (melengkapi syarat pencairan), ya tidak bisa dicairkan,’’ ujarnya kemarin.
Mengapa diblokir" Menurut Herry, pemblokiran dilakukan karena dana tersebut tidak ada dalam daftar isian pelaksanaan anggaran (DIPA) yang sudah disahkan presiden. Karena itu, Kemendikbud harus membahas lagi dengan Komisi X DPR.
JAKARTA - Pelaksanaan unas SD pada 6–8 Mei mendatang terancam. Penyebabnya, anggaran unas SD masih diblokir Kementerian Keuangan (Kemenkeu).
BERITA TERKAIT
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar