Anggarkan Pilgub Rp 180 Miliar, KPU Dibela Gubernur
Kamis, 16 Juni 2011 – 16:57 WIB
"Itu yang mau dihitung, karena bisa jadi ada penghematan. Misalnya, bisa saja ada penggabungan antara kabupaten dan provinsi, itu nanti ada penghematan. Atribut-atribut juga nanti, bisa dilihat sejauh mana persiapannya dilakukan. Kalau masih ada sisanya tahun lalu seperti peti dan sebagainya yang masih bisa dimanfaatkan, itu bisa digunakan. Karena itu bukan barang yang mudah habis. Begitu juga honor. Semua ada standar rasionalisasi yang bisa kita jadikan acuan," ujarnya.
"Pengalaman kita setiap melaksanakan Pilkada, paling besar itu dibawah 10 miliar. Kalau kita punya kabupaten 12, nah provinsi itu kan kumpulan dari kabupaten. Jadi kita belum bisa menentukan karena belum ada standar. Hasil akhirnya akan diputuskan bersama antara KPU Sultra, pemerintah provinsi dan DPRD," tambahnya. (dri/ema/awa/jpnn)
KENDARI - KPU Sultra telah memasukan draft anggaran pelaksanaan pemilihan gubernur (Pilgub) 2013, ke Biro Keuangan Pemprov. Hitungan KPU, anggaran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasto Masih Melaksanakan Tugas Kesekjenan Sebelum KPK Mengumumkan Status Tersangka
- Soal PPN 12 Persen, Saleh PAN: Jangan Saling Menyalahkan
- Sejalan dengan Gerindra, Gemura Dukung Kenaikan PPN 12%
- Rustini Muhaimin Membantu Korban Kebakaran Kemayoran
- Gubernur Jabar Terpilih Dedi Tak Akan Bentuk Tim Transisi Jelang Kepemimpinannya
- Said PDIP Dukung Pemberlakuan PPN 12 Persen Demi Bantu Program Kerakyatan