Anggito dan Fachmi Tetap akan Dilantik
Rabu, 06 Januari 2010 – 17:19 WIB
Kendati begitu, mantan ketua umum PB Ikatan Dokter Indonesia (IDI) tersebut mengaku sudah menandatangani pakta integritas untuk menjadi bagian dari Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) Jilid II. “Karena saya sudah menandatangani Pakta Integritas, mungkin itulah disebutkan akan dilantik pada gelombang berikutnya. Saya serahkan sepenuhnya kepada Presiden,” papar Fachmi.(gus/JPNN)
JAKARTA - Dua calon wakil menteri, Fachmi Idris dan Anggito Abimayu, ditunda pelantikannya karena masih ada persyaratan administrasi yang belum dipenuhi.
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Dirjen Nunuk Tegaskan P1 Tetap Prioritas Penempatan PPPK 2024
- Budi Arie Diperiksa Bareskrim, Habiburokhman Gerindra Merespons Begini
- Pembuat Kebijakan Perlu Memaksimalkan Keterlibatan Akademisi Dalam Perumusan Regulasi
- Lantik Satgas Crew 8, Wamentrans Optimistis Indonesia Swasembada Pangan
- Indonesia Wilayah Paling Strategis, Ketum LDII: Kita Harus Siap Bela Negara
- Ketua Dekopin Nurdin Halid: Program Makan Gratis Sejalan dengan Cita-Cita Koperasi