Anggota Dewan Penerima Bansos Terungkap
Jumat, 24 Februari 2012 – 16:50 WIB

Anggota Dewan Penerima Bansos Terungkap
Bukan hanya itu. Sekretaris Partai Golkar, Pangerang Rahim juga mengembalikan dana yang sama melalui lembaga Local Center Character Building sebesar Rp50 juta.
Baca Juga:
Sedangkan, nama Adil Patu tercatat empat kali melakukan pengembalian dengan total dana Rp350 juta. Masing-masing dari Lembaga Pusat Informasi Pembangunan Masyarakat Indonesia Sulsel tiga kali pengembalian (masing masing Rp100 juta), dan Forum Pemuda Pengendalian Masyarakat Rp50 juta.
Di bagian lain, ada nama Andry S Bulu. Wakil ketua DPRD Sulsel ini mengembalikan dana bansos melalui Yayasan Benua Biru Indonsia Provinsi Sulsel sebesar Rp140 juta dan Yayasan Bina Usaha Mandiri Jaringan Masyarakat Cinta Damai sebesar Rp125 juta. Total dana yang dikembalikan politikus Partai Demokrat ini mencapai Rp265 juta.
Selain itu, seorang perempuan bernama Hj Nurhayati dari Yayasan Lentera Bangsa mengembalikan dana sebesar Rp300 juta. Nama yang terakhir ini belum diketahui pasti, tapi lembaga tersebut disebutkan milik Ashabul Kahfi. Ketua DPD PAN Sulsel ini sebelumnya membantah telah mengembalikan dana seperti dilansir FAJAR. Bahkan, dia menyebut lembaga itu hanya dimanfaatkan oknum tertentu untuk merusak nama baiknya. (tim)
MAKASSAR – Serapat-rapat kejaksaan menutup nama-nama anggota DPRD Sulsel yang telah mengembalikan dana bantuan sosial (Bansos) 2008, akhirnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung