Anggota Dewan Protes Tarif Parkir Mal Seenaknya
Kamis, 10 Januari 2019 – 07:56 WIB

Parkir.
"Ada indikasi peningkatan tarif parkir ini tidak sejalan dengan angka setoran pajak yang tidak mengalami peningkatan. Pemkot harus mengevaluasi ini, agar pihak swasta tidak seenaknya dan itu mencekik masyarakat," ungkap Mahmud.
Politikus dari fraksi Demokrat ini menegaskan dewan akan mengusulkan perubahan perda parkir untuk memasukan penentuan peningkatan tarif parkir di mal, agar ada batasan dalam meningkatkan tarif parkir. (end/jpnn)
Tingginya tarif parkir di pusat perbelanjaan menunjukkan pengusaha mal memanfaatkan ketidakberdayaan masyarakat.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Gubernur Riau Apresiasi Penurunan Tarif Parkir di Pekanbaru
- Telepon Kadishub di Sela Retreat, Agung Nugroho Ingin Tarif Baru Parkir Terealisasi
- Sah, Agung Nugroho Turunkan Tarif Parkir, Jadi Sebegini
- Dilantik Besok, Agung Nugroho Bakal Langsung Tuntaskan Janji Politiknya Ini
- Setelah Viral Pungli Parkir di Bandung Zoo, Trotoar Tamansari Bersih dari Kendaraan
- Akui Lakukan Getok Parkir di Asia Afrika Bandung, Jukir Minta Maaf