Anggota Dishub Dikeroyok Ormas, Baca Nomor 3, Sontoloyo
jpnn.com, BEKASI - Seorang petugas Dinas Perhubungan (Dishub) diserang sejumlah orang di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Bekasi Selatan, Kota Bekasi, viral di media sosial. Peristiwa tersebut terjadi pada Selasa (18/5) sore.
Dalam video yang beredar, petugas Dishub bernama Martin itu tampak didatangi sejumlah orang saat tengah mengatur lalu lintas.
Selanjutnya, beberapa orang terlihat mendorong petugas tersebut. Korban bahkan sempat dilempar helm berkali-kali.
Akibat peristiwa itu, korban mengalami luka di bagian kepala dan tangan.
Kasus itu selanjutnya dilaporkan pihak Dishub Kota Bekasi ke Polres Metro Bekasi Kota.
Berikut deretan fakta kasus tersebut:
1. Polisi Tangkap Tiga Pelaku
Kepala Seksi Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing Andari mengatakam bahwa pihaknya sudah menangkap tiga pelaku pengeroyokan tersebut.
Seorang petugas Dinas Perhubungan diserang sejumlah ormas di Jalan Jenderal Ahmad Yani, Kota Bekasi, viral di media sosial.
- Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe Unggul Telak di Pilwalkot Bekasi
- Ini Alasan Polisi Periksa Jefri Nichol Terkait Kasus Dugaan Pengeroyokan
- Ucapan Cawagub DKI Suswono yang Bikin Gaduh di Pertemuan Ormas Bang Japar
- Mobil Warga Bekasi Dibakar OTK, Pelaku Terekam CCTV
- Dua Pelaku Pengeroyokan Arya Ditangkap, Wanita Berinisial MP Terancam Jadi Tersangka
- Polisi: Komplotan Perampok Perhiasan di Bekasi Selatan Telah Beraksi 12 Kali