Anggota DPR Disebut Berkulit Badak Berhati Batu
Jumat, 05 November 2010 – 16:54 WIB
Selain mengkritisi masalah kunjungan kerja (kunker) anggota DPR ke luar negeri, Thamrin juga meminta pemerintah untuk segera mengeluarkan aturan pembatasan menunaikan ibadah haji. "Pemerintah harus ambil ketegasan. Naik haji cukup satu kali saja," katanya.
Baca Juga:
Termasuk terhadap para pejabat di legislatif, eksekutif dan yudikatif. Menurut Thamrin, harus ada pelarangan agar mereka itu tidak berulang kali naik haji dengan biaya dinas, serta melakukan lempar jumroh jauh-jauh ke Jamarat, Mina, Mekkah, Arab Saudi.
"Melempar jumroh kok jauh-jauh? Di Senayan (komplek Parlemen Senayan, Red) dan kantor-kantor pemerintah di Jakarta, juga banyak syetan yang wajib untuk kita lempari dengan batu," kata Thamrin lagi dengan nada sinis. (fas/jpnn)
JAKARTA - Sosiolog dari Universitas Indonesia (UI), Thamrin Amal Tamagola mengatakan, perilaku anggota DPR saat ini sudah tidak lagi dalam tahap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
- BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
- Dijatuhi Hukuman PTDH, AKP Dadang Iskandar Diam Saat Namanya Dipanggil
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Guru PPPK Bisa Mengajar di Sekolah Swasta Mulai 2025
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Lemhannas Berharap Bisa Berkontribusi di Penyusunan Perencanaan Program Pembangunan Nasional