Anggota DPR ini Korban Macet Parah Jalur Puncak, Ingatkan Pemerintah
Anggota Fraksi Gerindra ini menilai usulan pelebaran jalan Puncak-Ciawi hanya bersifat temporer.
Irwan mengaku merupakan salah satu korban dari kemacetan jalur puncak, awal Maret kemarin.
Menurutnya, ketika itu dia sedang menemui konstituennya di Cianjur, saat reses DPR.
Pandangan senada dikemukakan anggota DPRD Cianjur Prasetyo Harsanto.
Menurutnya, pemerintah perlu menyikapi kemacetan parah yang terjadi di jalur puncak menuju Cianjur.
"Kemacetan ini tidak hanya terjadi sekali dua kali saja, tetapi sudah puluhan tahun dan sepertinya ada pembiaran."
"Padahal harus dibenahi, mengingat tidak hanya wisatawan saja yang kapok atau terjebak dalam perjalanan, tetapi juga menganggu aktivitas warga," katanya.
Menurutnya, Pemkab Cianjur telah memulai pembangunan jalur alternatif melalui Puncak 2 Hambalang.
Anggota dewan ini menjadi korban macet parah jalur Puncak Bogor, awal Maret lalu, dia kemudian mengingatkan pemerintah.
- Dukung Langkah Prabowo Selamatkan Sritex, Komisi VII DPR Bakal Lakukan Ini
- Bupati Konsel yang Copot Camat Baito Pembela Guru Supriyani Bisa Dipidana, Ini Serius!
- Soal Kunker Perdana Prabowo ke China, Sukamta PKS Singgung Kemerdekaan Palestina
- Senada dengan Kemenaker, DPR Tak Ingin Terjadi Gelombang PHK di PT Sritex
- Rahayu Saraswati Bakal Lapor Prabowo Jika Nasib Ipda Rudy Soik Tak Jelas di Polri
- Saleh Daulay: Awal Kepemimpinan Prabowo Dibuka dengan Harapan, Banyak yang Mendoakan