Anggota DPR jadi Etalase Parpol
Sabtu, 18 Mei 2013 – 14:49 WIB

Wakil Sekjen Partai Demokrat Saan Mustopa dalam diskusi tentang absensi anggota DPR RI di Jakarta, Sabtu (18/5). Foto: Ricardo/JPNN
JAKARTA - Sekretaris Fraksi Partai Demokrat (PD), Saan Mustopa menyatakan bahwa anggota DPR ibarat etalase bagi partai politik. Karenanya, perilaku anggota DPR akan berpengaruh terhadap partai. "Mereka bisa menjadikan audit tersebut sebagai pertimbangan dalam menentukan anggota, apakah tetap atau dirolling. Ini bagian evaluasi partai," ucap Wakil Sekjen PD itu.
"Anggota dewan kan etalase. Kalau perilaku positif, memberikan pengaruh positif bagi partai. Kita ingin anggota DPR berprilaku baik sebagai etalase dari partai politik," ujar Saan dalam diskusi tentang absensi anggota DPR di Jakarta, Sabtu (18/5).
Saan menjelaskan, partainya memberlakukan audit kinerja terhadap para kader PD di DPR. Hasil audit itu disampaikan ke Dewan Pimpinan Pusat (DPP).
Baca Juga:
JAKARTA - Sekretaris Fraksi Partai Demokrat (PD), Saan Mustopa menyatakan bahwa anggota DPR ibarat etalase bagi partai politik. Karenanya, perilaku
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos