Anggota DPR Kecam Perilaku Munarman
Jumat, 28 Juni 2013 – 17:44 WIB

Anggota DPR Kecam Perilaku Munarman
Ia menerangkan, soal sela-menyela itu biasa dalam debat dan sering dibolehkan bahkan oleh presenter sebagai pengendali arus diskusi. Menurut Eva, pembicara seharusnya tetap memegang aturan otoritas presenter.
Politikus PDI Perjuangan itu menyatakan, sumbu pendek sebagai perwujudan akal pendek ini sepatutnya menjadi pertimbangan media untuk selektif memilih pembicara karena kekerasan, unlawful attitude, dan mau menang sendiri sebagai pilihan strategi sungguh tidak patut diendorse ke publik.
"Ajang debat faktanya berubah jadi ajang jumawa yg melecehkan pembicara lain. Pertimbangan kualitas kepribadian narsum harus jadi pertimbambangan, TV bukan corong kampanye pro kekerasan," pungkasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, Eva Kusuma Sundari mengecam tindakan yang dilakukan Juru Bicara FPI, Munarman karena tidak mampu mengendalikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi