Anggota DPRD Kubu Raya Meninggal Dunia Tersengat Listrik, Begini Kejadiannya
Rabu, 24 April 2024 – 19:59 WIB

Ilustrasi korban tewas tersengat listrik. Foto: dok JPNN.com
"Warga yang mendengar teriakan istri korban langsung datang untuk menolong korban, kemudian listrik dimatikan dan warga mengangkat korban yang terjatuh di dalam bak air. Korban dalam keadaan tidak sadarkan diri saat dibawa warga ke Puskesmas Lingga,"ujar Ade.
Dia menambahkan pihak keluarga korban menolak untuk dilakukan autopsi. Pihak keluarga menerima kenyataan korban meninggal akibat kecelakaan.
Kini jenazah telah dimakamkan oleh pihak keluarga di pemakaman Muslim Sungai Ambawang.
Sebagaoi informasi, Zabur merupakan anggota DPRD Kabupaten Kubu Raya dari Fraksi PKS Daerah Pemilihan Kecamatan Sungai Ambawang dan Kuala Mandor B untuk periode 2019-2024. (antara/jpnn)
anggota DPRD Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, Zubar, meninggal dunia diduga akibat tersengat listrik.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Kebakaran Kapal di Lamongan, 2 Orang Meninggal Dunia
- Banjir Probolinggo, 1 Warga Meninggal Dunia
- Mobil Terjun ke Laut di Tanjungpinang, Pengemudi Meninggal Dunia
- Fikri Jufri
- PT NWR Salurkan Rp 314 Juta untuk Ahli Waris Korban Kecelakaan Maut di Sungai Segati
- Pendakian ke Puncak Carstensz Disetop Sementara