Anggota Polda NTT Bacok Tangan Calon Istri Hingga Putus
Senin, 19 September 2016 – 09:30 WIB

ILUSTRASI. FOTO: Pixabay.com
Usai menebas korban, Oris langsung melarikan diri. Sementara Isna dilarikan ke RSUD Naibonat oleh keluarganya untuk mendapatkan pertolongan medis.
Karena kondisi lukanya cukup parah maka Isna kemudian dirujuk ke RS Polisi Bhayangkara Kupang. Dari RS Polisi Bhayangkara Kupang, korban Isna dirujuk lagi ke RSUD Prof. DR. W. Z. Johannes Kupang.(JPG/timor express/fri/jpnn)
KUPANG – Aparat Satreskrim Polres Kupang akhirnya membongkar modus kejahatan yang dilakukan Brada Oris Nomleni, 30, yang nekad membacok calon
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor