Anggota Timses Calon Kepala Daerah Terjaring Razia di THM, Positif Narkoba, Alamak
Senin, 18 November 2024 – 07:14 WIB
Selain itu, pelaksanaan razia merupakan program Beyond Trust Presisi TW IV mendukung misi Astacita dari Kaporlri sekaligus menyokong program kerja 100 hari pemerintahan Presiden RI Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
"Kami laksanakan selama 100 hari sejalan program Presiden Republik Indonesia, presisi. Jadi, mulai 21 Oktober 2024 dan akan berakhir pada 13 Januari 2025," kata dia. (antara/jpnn)
Petugas gabungan melakukan razia di sejumlah tempat hiburan malam dan menjaring salah satu anggota timses calon kepala daerah asal Luwu Timur.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Polda Sulsel Bongkar Korupsi Berjemaah yang Merugikan Negara Rp 84 Miliar
- Bikin Emosi Warga, Sopir Truk Tanah yang Gilas Kaki Bocah SD di Tangerang Ternyata Positif Narkoba
- Kasus Kredit Fiktif Rp 55 Miliar Bank BUMN di Sulsel, Polisi Beri Info Begini
- Sopir Truk Kontainer Ugal-Ugalan di Tangerang Positif Narkoba
- Satlantas Polrestabes Palembang Gelar Razia Gabungan, Ini yang Diincar
- THM Hawaii Bantah Terlibat Kematian IA, Sebut Korban Datang Sudah dalam Keadaan Mabuk