Anggota Timwas Century Adu Mulut dalam Rapat
Rabu, 20 Maret 2013 – 14:46 WIB
Yani pun langsung menanggapi pernyataan Ramadhan. "Kebohongan mana yang dilakukan ini data dan fakta. Saya minta pimpinan mencatat. Karena di tata tertib sudah ada, ada anggota bicara kok dituduh bohong," kata Yani.
Baca Juga:
Ramadhan tidak menerima pernyataan Yani tersebut. "Anda menyebutkan tentang Jurnal Nasional, silahkan anda ungkapkan kebohongan yang anda miliki," ucapnya.
Perdebatan keduanya pun langsung ditengahi oleh Wakil Ketua DPR yang memimpin rapat tersebut, Taufik Kurniawan. "Sudah, kita fokus dulu ke pembahasan rapat," tandasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Anggota Tim Pengawas (Timwas) Century dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan Ahmad Yani dengan anggota Timwas dari Fraksi Partai Golkar,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Ketahanan Pangan, IsDB & IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi