Anggota TNI AD dan Istri Tewas di Papua, Irjen Fakhiri Keluarkan Perintah
Kamis, 31 Maret 2022 – 23:53 WIB
Brigjen Izak mengatakan insiden penembakan dan penganiayaan itu terjadi saat Sertu Eka bersama keluarganya tinggal di kios yang menjadi tempat usaha mereka.
"Saat ini jenazah mereka masih disemayamkan di Markas Kodim 1702/Jayawijaya di Wamena karena tidak bisa dipindahkan ke Sentani dari Elelim akibat cuaca tidak bersahabat," ucap Izak. (ant/fat/jpnn)
Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri atau Irjen Fakhiri keluarkan perintah setelah anggota TNI AD dan istri tewas dibantai ditembak OTK.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Menyamar Jadi Pembeli, Polisi Tangkap Wiraswasta & Mahasiwa Pembawa 2,6 Kg Sabu-Sabu di Siak
- Terjadi Lagi, Bentrokan Ojol vs Opang di Bandung, Massa Diduga Bakar Pangkalan Ojek
- 18 Polisi Terduga Pemeras Penonton DWP Mencoreng Institusi, Kompolnas Minta Polri Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Tuntutan Pemecatan, Honorer Non-Database BKN Minta Kesempatan Kedua
- Kronologi Kasat Reskrim Polres Teluk Bintuni Hilang sebelum TNI-Polri Tembak Mati Komandan KKB
- Arus Mudik Nataru, KM Labobar Angkut 20 Ribu Penumpang di Papua