Anggota TNI Rugi Puluhan Juta Gara-Gara Burung
Minggu, 23 April 2017 – 07:30 WIB

Ilustrasi TNI. Foto: JPNN
Kanit II Reskrim Polsek Balikpapan Utara Ipda Nickson Sitompul menjelaskan, saat ini, pihaknya tengah memeriksa pemilik kios.
“Korban melapor kehilangan sejak 4 Januari lalu. Jenis burung yang hilang yaitu cucak hijau, kacer, dan dua ekor murai. Saat ini, kami sedang periksa pemilik kiosnya," terang Sitompul.
Pihaknya juga tengah memeriksa rekaman closed circuit television (CCTV).
Dari rekaman tersebut, diketahui satu pelaku dengan leluasa masuk ke dalam halaman rumah korban yang dikelilingi pagar.
Diduga ada pelaku lain yang sedang menunggu.
“Dari pemeriksaan CCTV, sulit mengindentifikasi wajah pelaku karena kondisi lingkungan yang gelap dan kabur. Kejadian berlangsung pukul 04:00 Wita pagi,” ujarnya. (rdh/riz/k16)
Anggota TNI yang meminta namanya tak ditulis melapor ke Polsek Balikpapan Utara, Sabtu (22/4).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Curi Rokok di Ruko, Pria Ini Ditangkap Polisi
- Satu dari Empat Pelaku Pencurian Sawit di PT Djuanda Sawit Lestari Ditangkap
- Polisi Tembak Pelaku Pencurian Rumah Ditinggal Pemudik
- Kamar Indekos Disatroni Maling, Jurnalis Kehilangan Rp 20 Juta
- Begal Bawa Senjata Api dan Parang Ditembak Petugas Polda Sumut
- 2 Pembegal Polisi di Bekasi Ini Ditangkap