Angie ke Manado, Bukan ke Singapura
Minggu, 11 Desember 2011 – 18:56 WIB
JAKARTA -- Kabar saksi kasus suap Wisma Atlet, Angelina Sondakh pergi ke Singapura dengan alasan berobat di tengah terkuaknya hubungan asmaranya dengan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), dibantah petinggi Partai Demokrat. "Tapi, setahu saya tidak ada permintaan izin. Kalau untuk ke luar negeri, mungkin bisa minta izin ke Ketua Fraksi. Tapi, kalau saya tidak ada menandatangani," katanya.
Wakil Sekretaris Jendral Partai Demokrat, Ramadhan Pohan menyatakan, sepengetahuannya Angie tidak pergi ke Singapura. "Setahu saya, Angie ke Manado. Saya tahu dari teman-teman di Partai Demokrat," ungkap Ramadan kepada pers di Jakarta, Minggu (11/12). "Tapi, itu tetap sepengetahuan fraksi beliau ke Manado," kata Pohan.
Dia mengaku tidak tahu jika memang benar Angie telah minta izin ke Partai Demokrat untuk ke luar negeri. Biasanya, lanjut dia, kalau ada kader yang minta izin, bisa ke Ketua Fraksi PD.
Baca Juga:
JAKARTA -- Kabar saksi kasus suap Wisma Atlet, Angelina Sondakh pergi ke Singapura dengan alasan berobat di tengah terkuaknya hubungan asmaranya
BERITA TERKAIT
- Pekan TV Fujian dan MNC Jalin Kerja Sama, Siap Perkenalkan Budaya Quanzhou di Tanah Air
- Jebolan Indonesian Idol Ini Bakal Sepanggung Lagi di Malam Puncak Ulang Tahun MNC Group
- Terima Aspirasi Aliansi Pejuang Seleksi CPNS 2024, Paul Finsen Mayor Berharap Prabowo Turun Tangan
- Heru B. Wasesa dan Tim Gali Fakta Sejarah Nusantara dari Perspektif Eropa
- BPKP Usulkan Rancangan Kebijakan MRPN Lingkup Pemerintah Daerah
- Eks Tim Mawar Kenang Presiden Prabowo yang Rela Korbankan Diri demi TNI