Angie Siapkan Pembelaan Berjudul 'Mencari Keadilan'
Kamis, 03 Januari 2013 – 10:22 WIB

Angie Siapkan Pembelaan Berjudul 'Mencari Keadilan'
JAKARTA--Terdakwa kasus dugaan penerimaan suap kepengurusan anggaran di Kementerian Pemuda dan Olahraga serta Kementerian Pendidikan Nasional, Angelina Sondakh kembali menghadiri sidang lanjutannya di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis (3/1). Sidang beragendakan pembacaan nota pembelaan (pledoi) setelah mendengarkan tuntutan jaksa penuntut umum, dua pekan lalu. Optimiskah Angie dengan sidangnya yang hampir mencapai akhir? Ia tidak menjawabnya. Mantan putri Indonesia itu hanya berharap tahun 2013 ini kasusnya cepat terselesaikan dan bisa berkumpul dengan anak-anaknya.
"Nanti dengarkan saja harapan-harapan saya pada Majelis Hakim. Ada 35 halaman pledoi saya, berjudul mencari keadilan dalam proses peradilan," tutur Angelina yang akrab di sapa Angie itu.
Baca Juga:
Seperti biasa, Angie datang memakai pakaian putih dan celana hitam. Kali ini, ia memakai setelan panjang putih, seperti baju muslimah. Rambutnya digerai. Riasan wajah tebal juga masih menghias di wajahnya.
Baca Juga:
JAKARTA--Terdakwa kasus dugaan penerimaan suap kepengurusan anggaran di Kementerian Pemuda dan Olahraga serta Kementerian Pendidikan Nasional, Angelina
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti