Angie: Skenario Maha Dahsyat Mengorbankan Saya
Jumat, 03 Februari 2012 – 15:08 WIB

Angie: Skenario Maha Dahsyat Mengorbankan Saya
Persidangan terdakwa Muhammad Nazaruddin, mengumbar percakapan antara mantan anak buah Nazaruddin yaitu Yulianis dan Mindo Rosalina Manulang (Rosa) melalui Blackberry Messenger. Percakapan itu menyebut Angie sebagai pintu masuk uang dari Grup Permai (yang disebut milik Anas Urbaningrum) ke DPR. Uang yang dimaksud sebagai ongkos memenangkan proyek Wisma Atlet itu senilai Rp 5 miliar dan dibayar beberapa tahap.
Baca Juga:
Muhammad Nazaruddin pun beberapa kali menyatakan bahwa Angie pernah mengaku menerima uang dari proyek Wisma Atlet di depan Tim Pencari Fakta Partai Demokrat.(ald/rmol)
JAKARTA - Politisi Partai Demokrat, Angelina Sondakh, bersikeras membantah keterlibatannya dalam perkara korupsi Wisma Atlet Palembang. Padahal,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, 863.993 Honorer Bersaing Ketat, Cek Kuotanya
- Sahroni Minta Polisi Tangkap Pihak yang Ingin Menghancurkan Citra Kejagung
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi
- Kemenag Dorong Wakaf Hijau Jadi Gerakan Nasional Pelestarian Lingkungan