Angie
Dhimam Abror Djuraid
Anak-anak muda milenial yang seharusnya menjadi tumpuan harapan ternyata mudah terkontaminasi oleh lingkungan yang sudah keruh oleh korupsi.
Anak-anak muda itu kehilangan momentum dan karier politik mereka habis.
Mungkin satu atau dua di antara mereka masih mencoba untuk bangkit, tetapi rekam jejak itu menjadi catatan yang membuat noda.
Presiden Jokowi yang menggantikan SBY mencoba melakukan ternak politik yang kurang lebih sama.
Paling tidak, anak dan menantu Jokowi sudah mengikuti jejaknya menapaki dunia politik.
Satu anaknya lagi diternak menjadi pengusaha.
Dua anak Jokowi ini sekarang dilaporkan ke KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) karena dugaan korupsi pencucian uang.
Jokowi mencoba menarik perhatian konstituen milenial dengan mengangkat anak-anak muda sebagai staf khusus presiden pada 2019, tetapi hasilnya belum terlihat.
Angie, begitu Angelina Sondakh disapa, kapok dengan kasus korupsinya. Ia juga mengatakan kapok bermain politik. Ia menjadi salah satu dari the rising star dalam politik Indonesia satu dekade silam.
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Jokowi Aktif Mendukung Paslon Tertentu, Al Araf: Secara Etika Itu Memalukan
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian
- Usut Kasus Korupsi Izin Tambang, KPK Panggil Rudy Ong Chandra
- Usut Kasus Korupsi Pencairan Kredit, KPK Periksa Komut BPR Jepara Artha