Angin Kencang Landa Dempo
Senin, 07 Januari 2013 – 10:23 WIB
PAGARALAM – Data pengamatan visual angin kencang ditandai kumpulan awan putih sejak sepekan melanda puncak Gunung Api Dempo (GAD) dan wilayah sekitarnya. “Untuk ciri visual adanya angin kencang, dipastikan puncak GAD akan terlihat diselimuti kabut awan putih tebal yang berputar-putar. Sedangkan kondisi air kawah saat ini, berwarna putih kecokelatan dan tak ada tanda satu pun gelembung udara yang dikeluarkan,” katanya.
“Dari seismograf, terjadi puluhan kali angin kencang di kawasan puncak GAD,” ujar Kepala Pos Pemantau GAD, Selamet, melalui Staf Mulyadi, Minggu (6/1).
Baca Juga:
Dikatakan, tingginya intensitas angin kencang di kawasan puncak GAD lebih disebabkan cuaca yang tak menentu, sering hujan, terkadang diselingi cuaca yang panas dengan teriknya sinar matahari.
Baca Juga:
PAGARALAM – Data pengamatan visual angin kencang ditandai kumpulan awan putih sejak sepekan melanda puncak Gunung Api Dempo (GAD) dan
BERITA TERKAIT
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius