Angin Kencang, Puluhan Rumah Rusak
Senin, 10 Desember 2012 – 08:24 WIB

Angin Kencang, Puluhan Rumah Rusak
KALIMANAH - Angin kencang beserta derasnya hujan yang melanda Kabupaten Purbalingga, Minggu (9/12) sore kemarin, menyebabkan puluhan rumah di Desa Kalimanah Wetan rusak. Rata-rata atap rumah yang terbuat dari seng, rusak diterjang angin. Dia menambahkan, kerusakan yang disebabkan oleh angin memang tidak seberapa. Namun dia khawatir jika nanti terjadi hujan susulan."Soalnya atapnya masih bolong dan bocor. Ini sedang diperbaiki dengan alat seadanya," jelasnya.
Salah satu korban sapuan angin kemarin adalah rumah milik Ibu Sadi di Dusun II Desa Kalimanah Wetan. Atap rumah milik Ibu Sadi yang terbuat dari seng rusak. Pemilik rumah, Ibu Sadi mengungkapkan, angin yang datang benar-benar mengejutkan. Sehingga tidak ada persiapan sebelumnya.
Baca Juga:
"Saat itu, kami sekeluarga sedang menonton televisi. Tiba-tiba angin beserta hujan melanda. Kemudian mati lampu," paparnya.
Baca Juga:
KALIMANAH - Angin kencang beserta derasnya hujan yang melanda Kabupaten Purbalingga, Minggu (9/12) sore kemarin, menyebabkan puluhan rumah di Desa
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi