Angin Puting Beliung Terjang Pontianak, Puluhan Rumah Rusak
Minggu, 16 Januari 2022 – 21:23 WIB

BPBD Pontianak mencatat sebanyak 20 rumah rusak akibat diterjang angin puting beliung, Minggu (16/1) sore. Foto: ANTARA/HO-BPBD Kota Pontianak
"Minimal pohon tersebut bisa memecah atau menahan apabila terjadi angin kencang, sehingga angin kencang tidak langsung menghantam rumah warga," kata Edi Rusdi. (antara/jpnn)
Angin puting beliung menerjang Pontianak pada Minggu (16/1) sore mengakibatkan puluhan rumah warga rusak
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- 10 Rumah di Kota Cimahi Terdampak Pergerakan Tanah, Warga Mengungsi
- 115 Rumah Warga di Poso Terendam Banjir
- Angin Puting Beliung Menerjang Kepulauan Seribu, 10 Rumah Rusak
- Cuaca Buruk Berpotensi Ganggu Penerbangan Saat Mudik Lebaran 2025