Angka Jumlah Penumpang KM Sinar Bangun Belum Akurat
“Hasilnyapun sementara masih 151 orang, namun akan dikroscek dengan adegan saat terjadi proses penarikan retribusi oleh petugas Dishub, bahkan sampai pemeriksaan petugas parkir dan keterangan terkait tidak adanya manifes yang dibagikan kepada penumpang, ” papar Agus.
Hingga kini, lanjut Agus dari seluruh saksi yang diperiksa belum ada yang ditetapkan menjadi tersangka.
BACA JUGA: KM Sinar Bangun Ditemukan, Ditandai dengan Jangkar
“Status ABK, sementara masih saksi. Nanti kami kumpulkan alat bukti dari penyidik gabungan, Nakhoda juga. Nanti alat bukti akan kami lengkapi,” pungkasnya.
Metode lain yang tak luput dari upaya kepolisian adalah mengecek data dari keluarga korban yang namanya tercantum sebagai dalam daftar orang hilang, lalu mencocokkan dengan hasil pemeriksaan terhadap saksi-saksi. (adi/ana/esa)
Pihak kepolisian menggelar Pra Rekontruksi untuk memastikan jumlah penumpang KM Sinar Bangun yang tenggelam di Danau Toba.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Kepala Daerah Hasil Pilkada 2024 di Kawasan Danau Toba Harus Mampu Kembangkan Pariwisata dan Pertanian
- Film 'Tulang Belulang Tulang' Siap Tayang di Bioskop
- Sediakan Transportasi Gratis bagi Atlet, Kadishub: PON XXI Harus Dongkrak Pariwisata Sumut
- Katolik Kristen
- AirAsia Move Mega Sale Bagikan 4 Rekomendasi Destinasi Termegah di Asia Tenggara