Angkasa Pura 1 Melayani Satu Juta Penumpang Pesawat Selama Libur Iduladha 2024

Dia mengatakan PT Angkasa Pura I merupakan perusahaan pengelola bandar udara di Indonesia yang mengoperasikan 17 bandara, baik secara langsung maupun tidak langsung di tanah air.
Indah memerinci ke-17 bandara tersebut, yaitu Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, Bandara Juanda Surabaya, Bandara Sultan Hasanuddin Makassar, Bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan Balikpapan, Bandara Frans Kaisiepo Biak, Bandara Sam Ratulangi Manado, Bandara Syamsudin Noor Banjarbaru.
Selanjutnya, Bandara Ahmad Yani Semarang, Bandara Adisutjipto Yogyakarta, Bandara Internasional Yogyakarta Kulon Progo, Bandara Adi Soemarmo Surakarta, Bandara Internasional Lombok Praya, Bandara Pattimura Ambon, Bandara El Tari Kupang, Bandara Sentani Jayapura, Bandara Hang Nadim Batam, dan Bandara Dhoho Kediri. (antara/jpnn)
PT Angkasa Pura 1 melayani satu juta penumpang pesawat selama libur panjang Hari Raya Iduladha 2024.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- Arus Mudik Lebaran 2025, Penumpang di Bandara SMB II Palembang Diprediksi Melonjak
- Cuaca Buruk Berpotensi Ganggu Penerbangan Saat Mudik Lebaran 2025
- Saudia Airlines Buka Rute Penerbangan Bali-Jeddah, Fly DBA: Bukti Keseriusan
- Izin Belum Beres, Penerbangan Fly Jaya ke Karimunjawa Ditunda hingga Juli 2025
- Puncak Nataru, Garuda Indonesia Group Menerbangkan 77.552 Penumpang