Angkasa Pura I Sebut 6 Bandara Siap Layani Penerbangan Haji 2022
Jumat, 03 Juni 2022 – 21:21 WIB

Sebanyak enam bandara di bawah PT Angkasa Pura I (Persero) siap melayani penerbangan embarkasi dan debarkasi calon jamaah haji 2022. Foto: Dokumentasi Antara/Khalis Surry
"AP I telah menyiapkan langkah-langkah untuk memastikan operasional dan pelayanan berjalan sesuai dengan ketentuan yang berlaku," tutur Faik.
Faik memastikan langkah-langkah tersebut seperti penyesuaian jam operasi bandara, memastikan kesiapan personel dan SDM serta menyiapkan peralatan keamanan penerbangan di Asrama Haji seperti X-Ray Bagasi & Cabin, Cyber Light, Under Mirror, Walk Through Metal Detector (WTMD), Hand Held Metal Detector (HHMD), hingga menyiagakan kendaraan pengamanan untuk mendampingi bus calon jemaah haji menuju airside.
“Kami juga telah menyiapkan langkah antisipasi jika terjadi keadaan darurat yang yang disebabkan oleh faktor alam hingga force majeure," ujar Faik Fahmi. (antara/jpnn)
Sebanyak enam bandara di bawah PT Angkasa Pura I (Persero) siap melayani penerbangan embarkasi dan debarkasi calon jamaah haji 2022.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- BPKH Distribusikan 152,4 Juta SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
- Senator Lia Istifhama Apresiasi Respons Cepat KJRI Jeddah Dalam Menangani Jemaah Haji Indonesia
- BPKH Limited Teken Kontrak Penyediaan 2,4 Juta Porsi Makan Jemaah Selama Puncak Haji
- Puncak Arus Balik, Garuda Indonesia Group Layani 78.685 Penumpang
- ASITA Serius Benahi Travel Haji dan Umrah: Lindungi Jemaah dari Praktik Tidak Sehat
- Puncak Arus Mudik, Garuda Indonesia Group Angkut 81 Ribu Penumpang