Angkutan Terintegrasi Mudahkan Mobilitas
Selasa, 24 April 2012 – 07:17 WIB
Baca Juga:
"Sabtu kemarin sudah beroperasi dengan baik, ini menjadi penting terutama menjadi konteks angkutan perbatasan. Kita ingin di Jabodetabek angkutannya lebih terintegrasi dan itu harus dimulai dengan langkah awal angkutan perbatasan ini. Kemudian akan kita kembangkan dengan melibatkan moda angkutan lain," ungkap Fauzi.
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta, Udar Pristono mengaku, APTB yang empat tidak beroperasi selama tiga pekan, kini sudah beroperasi kembali. Dengan angkutan ini, diharapkan bisa mengurangi kemacetan di ibu kota dan Bekasi. Karena dengan 15 bus mampu mengngakut 17.250 penumpang perhari.
Ada pun sasaran penumpang APTB, ditegaskan Pristono, yakni pengguna kendaraan pribadi baik motor maupun mobil. "Jadi sopir tidak perlu khawatir karena sasaran kita memang pengguna kendaraan pribadi," ujarnya.
UNTUK memudahkan mobilitas warga yang bermukim di daerah penyangga menuju DKI Jakarta, Pemprov DKI Jakarta meluncurkan Angkutan Perbatasan Terintegrasi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS