Anies Baswedan Ajukan Pinjaman Rp 12,5 Triliun, Untuk Apa Uang Sebesar Itu?
Selasa, 28 Juli 2020 – 06:24 WIB

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bersama Wagub Ahmad Riza Patria memberikan pernyataan saat bersepeda bersama, Jakarta, Selasa (16/6). Foto: Ricardo/JPNN.com
Asalkan dana sebanyak itu benar difokuskan untuk pemulihan ekonomi nasional akibat wabah COVID-19.
"Kalau pendapat saya untuk pemulihan ekonomi nomor satu, karena warga Jakarta butuh banget pemulihan ekonomi. Tapi ingat, dana itu tolong jangan dipakai buat yang aneh-aneh, pokoknya fokus pemulihan ekonomi," kata Zita di Gedung DPRD DKI, Senin. (ant/dil/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan telah mengajukan pinjaman sebesar Rp 12,5 triliun kepada pemerintah pusat. Bakal digunakan untuk apa sebenarnya utang sebesar itu?
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- PT Bali Ragawisata Digugat Pailit ke PN Jakpus, Salah Satunya Diajukan Pemegang Saham
- Libur Lebaran Selesai, Ganjil-Genap di Jakarta Mulai Berlaku Pada Selasa
- Realitas Utang
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran