Anies Baswedan Bertemu 59 Ormas di Rumah Dinas, Ada Forkabi hingga GP Ansor

jpnn.com, JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menerima 59 organisasi masyarakat atau ormas di rumah dinasnya di kawasan Taman Suropati, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (20/9).
Pantauan JPNN.com di lokasi, para perwakilan ormas itu terlihat mulai berdatangan sejak pukul 15.30 WIB.
Adapun Anies Baswedan mendatangi rumah dinasnya pada pukul 16.50 WIB.
Dia hanya melambaikan tangan sambil tersenyum ke arah wartawan yang berdiri di luar pagar.
Kedatangan tersebut sesuai undangan yang tersebar dengan tulisan ‘Silaturahmi Pimpinan Ormas DKI Jakarta dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan’.
Meski demikian, pertemuan tersebut dilakukan secara tertutup.
Wartawan tidak diizinkan untuk masuk meski hanya melewati pagar.
Berikut daftar 59 ormas yang datang ke rumah dinas Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan:
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menerima 59 organisasi masyarakat alias ormas di rumah dinasnya di kawasan Taman Suropati, Menteng, Jakarta Pusat.
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- LBH GP Ansor Perintahkan Wilayah & Cabang Dampingi Mahasiswa Pendemo yang Belum Kembali
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Teror Kepala Babi untuk Jurnalis Tempo, GP Ansor Kecam Intimidasi terhadap Kebebasan Pers
- Wamendagri Bima Arya Soroti Aksi Premanisme Ormas Brigez di Bandung
- Ormas Minta THR, Wamendagri Bima Arya Imbau Pemda Bersikap Tegas