Anies Baswedan Bilang Jakarta Berpotensi Menuju Fase Genting
Jumat, 25 Juni 2021 – 08:05 WIB

Petugas medis di RSUD Cengkareng, Jakarta Barat, melakukan penanganan kepada warga yang diduga terpapar virus Covid-19, Kamis (24/6). Foto: Ricardo/JPNN com
Senada dengan itu, Direktur RSUD Kramat Jati Friana Asmely menjelaskan bahwa sebelumnya, kondisi pasien didominasi dengan gejala ringan dan sedang, sedangkan saat ini lebih banyak ditemukan pasien bergejala sedang dan berat.
"Bulan ini lebih banyak kita (Friana) temukan sedang dan berat. Istilah medisnya desaturasi atau kekurangan oksigen dalam udara terbuka, di bawah 90 persen semua ternyata oksigennya," kata Friana. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Anies Baswedan mengatakan, kondisi pasien lebih cepat memburuk karena varian baru COVID-19.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta
- Warga Kampung Bayam Belum Bisa Tempati Rusun KSB, Dirut Jakpro Ungkap Alasannya
- Warga Kampung Bayam Belum Bisa Tempati Rusun KSB, Sebut Ada Permainan Jakpro
- AEON MALL Jakarta Garden City Buka Suara Terkait Laporan Bau Tidak Sedap