Anies Baswedan Buka Suara Soal Tuduhan Menerima Gratifikasi Rumah dari Pengembang Reklamasi
Senin, 24 Mei 2021 – 20:11 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.Foto: Ricardo/JPNN.com
Dari penelurusan itu, didapatkan fakta bahwa foto itu dicomot dari sebuah situs jual beli rumah.
Adapun lokasi rumah berada di Cipayung, Jakarta Timur, bukan di Kebayoran Baru, Jaksel, seperti yang dinarasikan.
“Tutorial cara mengetahui sumber foto: - install extension Reverse Image search - klik kanan foto yg mau dicek, pilih All Search Engine - lihat Tab Yandex, lihat daftar gambar yg mirip - ketemu sumber aslinya: dari http://Rumahdijual.com," tulis Ismail Fahmi di akunnya di Twitter, Sabtu (22/5). (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menepis tudingan menerima gratifikasi berupa rumah mewah dari dari pengembang reklamasi Teluk Jakarta.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Cabut Izin Perusahaan Tambang Nikel di Morowali yang Ogah Lakukan Reklamasi
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Penampakan Rumah Mewah Oknum TNI Terduga Pelaku Penembakan Polisi di Way Kanan
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan