Anies Beri Perhatian Khusus kepada Peternak dan Pengembangan Koperasi di Indonesia
Rabu, 29 November 2023 – 23:28 WIB

Capres dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan Anies Baswedan meninjau pabrik susu, yoghurt, dan keju yang dikelola dan dimiliki Koperasi Peternak Bandung Selatan (KPBS) di Pangalengan, Kabupaten Bandung, Rabu (29/11). Foto: dok Timnas AMIN
“Kedua mendorong KPBS agar lebih besar apalagi sekarang anggotanya 4500, coba bayangkan 4500 peternak dalam satu koperasi bila seperti ini kita dorong lebih banyak lagi maka peternak itu bukan hanya menjual hasil susunya, tapi semua kegiatan produksi dari susu itu keuntungannya dirasakan oleh para peternak juga,” tandasnya. (jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Masalah perkoperasian dan peternak sapi mendapat perhatian khusus dari Capres Anies Baswedan.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah
- Catatan Kritis Revisi UU Perkoperasian 2025: Kembalikan Jati Diri Koperasi
- Titiek Puspa Jalani Operasi akibat Pecah Pembuluh Darah, Ingrid Kansil Bakal Jenguk
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies