Anies dan Keikhlasan Koalisi Perubahan

Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Anies dan Keikhlasan Koalisi Perubahan
Ilustrasi - wacana Anies Baswedan dan Agus Harimurti Yudhoyono atau Anies - AHY berduet di Pilpres 2024. Foto: Ilustrator Sultan Amanda/JPNN.com

Menurut dia, perubahan dan perbaikan diinginkan oleh masyarakat Indonesia yang saat ini tengah didera berbagai persoalan.

Anies Baswedan The Super Star menjadi tagline baru yang muncul setelah Surya Paloh menyebut Anies Baswedan ‘’The Best’’.

Hal itu diungkapkan Surya Paloh saat mendeklarasikan Anis Baswedan sebagai calon presiden dari Partai Nasdem pada 3 November 2022.

Manuver Partai Nasdem itu mengejutkan.

Banyak yang bertanya-tanya mengapa Nasdem memilih Anies, dan mengapa Nasdem mengumumkannya begitu cepat.

Surya Paloh dengan tegas menjawab pertanyaan itu dengan satu kalimat tanya, ‘’Why Not the Best?’’

Tidak ada keputusan atau pilihan politik yang bebas dari risiko.

Demikian pula yang dihadapi Nasdem dengan pilihannya yang jatuh kepada Anies.

AHY menyatakan Anies kini sudah mendapatkan dukungan resmi dari ketiga partai tersebut sehingga nasib Koalisi Perubahan ditentukan oleh Anies sebagai pemimpin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News