Anies Hadiri Resepsi Pernikahan Agung Anak Paku Alam X, Ini Doa dan Harapannya
Rabu, 10 Januari 2024 – 20:13 WIB

Calon presiden Anies Baswedan menghadiri acara Resepsi Pernikahan Agung Anak Paku Alam X KBPH Prabu Suryadilaga, yaitu BPH Kusumo Kuntonugroho dan dr Laily Annisa Kusumastuti di Puro Pakualaman, DIY Yogyakarta, Rabu (10/1/2024). Foto: dok Timnas AMIN
Anies juga berharap kedua Pengantin Agung tersebut bisa menjaga dan mengembangkan tradisi, serta terus menjadi keluarga terhormat di masyarakat Indonesia dan masyarakat Yogya. (jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Anies Baswedan menilai secara pribadi Paku Alam X adalah sosok yang sangat baik dan sangat merakyat
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Libur Lebaran, Pantai Selatan Bantul Dipadati Ribuan Wisatawan dari Berbagai Daerah
- Penjelasan RSUP Dr Sardjito soal THR Insentif yang Diprotes Pegawai
- Anggota Dewan DIY Dorong Terwujudnya Regulasi Smart Province
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- PKB Bakal Usulkan DIY Jadi Daerah Laboratorium Bencana