Anies Hanya Percaya Survei Sendiri

Posisi teratas ditempati pasangan calon Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) - Sylviana Murni dengan 33,6 persen, dan posisi kedua Basuki Tjahaja Purnama ( Ahok) - Djarot Saiful Hidayat dengan27,1 persen.
Pada siang tadi LSI kembali merilis hasil risetnya berdasarkan data per 8 Desember 2016 jika Pilkada Jakarta akan berlangsung dua putaran.
Peneliti LSI, Adrian Sopa mengatakan dari hasil survei yang dilakukan, kemungkinan ketiga pasangan calon gubernur DKI Jakarta tidak akan memperoleh jumlah suara mencapai 50+1 persen.
Hal tersebut membuat pemilihan gubernur DKI Jakarta akan berlangsung sebanyak dua putaran.
"Melihat hasil survei tentang pasangan calon, tidak ada satupun yang menang dalam satu putaran saja, dan kemungkinan pilgub DKI Jakarta akan berlangsung dua putaran," Ungkap Adrian Sopa di kantor LSI, Rawamangun, Jakarta Timur, Selasa (20/12). (prs/rmol)
JAKARTA - Calon gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tidak ambil pusing dengan hasil riset sejumlah lembaga survei yang menempatkannya pada posisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah